Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Senar Relix Nusantara Mas Galatama, Kelebihan dan Kekurangannya

Senar relix Nusantara terkesan memang biasa, tapi cocok digunakan untuk memancing diberbagai kondisi air seperti kolam air hijau, coklat dan bening sekaligus untuk rawa, danau dan sungai sudah cukuplah.

Sebagai pemancing kan sudah biasalah yang namanya gonta-ganti senar, terkadang sudah cocok untuk dipakai masih tetap ada saja yang kurang sehingga pengen nyari yang lebih baik lagi.

Senar relix Nusantara terkesan memang biasa

Ketimbang tidak tenang untuk memikirkan senar pancing, relix Nusantara sebaiknya cocok untuk dicoba karena terkesan simpel dan banyak sesuai untuk kondisi airnya.

Untuk lebih jauhnya lagi, cobainya yuk kita bahas kelebihanya.

senar pasti ada kelebihan dan kekurangannya termasuk relix nusantara

Kelebihan
Pertama terbilang bisa disesuaikan, terutama untuk diameternya, sudah jelas tinggal disesuaikan untuk kita mancing jadinya kan lebih cocoklah.

Ada banyak pilihan untuk diameternya, mulai dari 0.12 - 0.35 mungkin masih ada yang jual dikisaran bawah dan atas lagi dengan Nomer yang disebutkan tadi, sedangkan panjang ukurannya adalah 150 meter penuhlah Spool yang dipakai kan.

Sedangkan untuk kekuatannya, sudah tentu hampir setera saja dengan umumnya senar pancing, bila dipaksakan untuk ngelanded ikan ya tidak juga akan kuat kan tapi bila sesuai dengan kondisinya ya cukuplah.

Sedangkan lembut atau lenturnya sudah sesuailah, tidak terlalu kaku jadi untuk senar ini ya pas lah untuk digunakan mancing ikan.

Tapi jangan cek kelebihannya saja, cobain tau juga ada kekurangannya atau tidak ya senar relix Nusatara Mas Galatama ini.

Kekurangan
Senar ini berbahan Nylon dengan warna 1 saja, belum ditemukan warna lainnya seperti Clear karena kebanyakan yang mengunakan senar pancing kan bening.

Selain itu, tes BIAS jauh banget apa lagi dicoba secara langsung saat akan mancing ikan walaupun siang atau malam hari senar akan terlihat dari kita duduk didalam air.

Dengan begitu menandakan bahwa BIAS senar ini rendah, tapi jangan hanya memandang kekurangannya cukup sesuaikan dengan kebutuhan yang akan kalian gunakan.

Jadi baiknya, coba langsung saja digunakan dengan begitu nanti bisa diketahui sendiri apa saja kekuarangan dan kelebihannya karena senar ini kan kita yang pakai ya dicoba dan sesuaikan lah.

Kalau cocok ya pakai, sedangkan tidak ya ganti lagi dengan yang baru.